• No products in the cart.

Kreatifitas Fotografer Lulusan Jakarta School of Photography Bekerja Di Rumah

Kreatifitas Fotografer Lulusan Jakarta School of Photography Bekerja Di Rumah

Kebijakan pembatasan sosial (social distancing) boleh jadi sangat menantang,bekerja dari rumah (work from home/WFH) melahirkan tantangan memotret tersendiri bagi fotografer.Sebagai salah satu ekspresi komunikasi yang diwujudkan dalam bentuk visual, fotografi masih membuka peluang berkreasi. Di saat inilah, seorang fotografer harus tetap mampu berkreasi dengan berbagai keterbatasan.Justru di tengah keterbatasan biasanya lahir karya yang baru, bahkan keren. Fotografer bisa mengulik kreativitas untuk menerobos kejenuhan menghadapi tuntutan pekerjaan memotret yang biasa dilalui sehari-hari.

Di tengah pandemi Covid 19#dirumahaja, jadi langkah paling mudah yang bisa kita lakukan bersama untuk ikut menekan penyebaran virus corona. Jangan sampai kalian mati gaya karena banyak hal bisa dilakukan,#dirumahaja berikut ini adalah beberapa inspirasi fotografi karya alumni Jakarta School of Photography yang bisa anda kerjakan di rumah:

Toys Story Photography

Toys fotografi merupakan sebuah seni dalam fotografi dimana objek yang kita ambil bukanlah benda hidup namun sebuah mainan.Jenis fotografi ini bisa anda lakukan di rumah dengan peralatan yang anda miliki

 

Foto karya alumni Jakarta School of Photograohy : Anton Rahajo

Fotografi Makro

Fotografi makro yaitu fotografi dengan jarak yang sangat dekat pada objek yang akan di potret, untuk hasil gambar yang lebih detail dan tajam,Pada umumnya fotografi makro memiliki objek foto binatang-binatang kecil, seperti: serangga, lalat, lebah, kupu-kupu, semut dan objek kecil lainnya.Fotografi ini bisa anda praktekan di dalam rumah ataupun di halaman rumah tentunya dengan peralatan kamera yang memadai seperti lensa khusus fotografi makro. https://jsp.co.id/10-tips-belajar-fotografi-macro/
  
Foto karya alumni Jakarta School of Photograohy : Tegar

Fotografi Produk

Memotret sebuah produk memerlukan teknik fotografi yang bagus agar menghasilkan foto yang komersil. Banyak cara memotret produk yang bisa Anda pelajari.Agar hasil foto baik, kualitas kamera dan teknik pengambilan foto ikut memengaruhi. Satu hal lain yang tidak boleh terlupakan dalam pengambilan gambar untuk produk adalah konsep pengambilan gambar. https://jsp.co.id/5-tips-belajar-foto-product/

   


Foto karya alumni Jakarta School of Photograohy : Christian Conardo

Naaahh….dirumahaja nyatanya tidak menghentikan produktivitas anda ternyata ada banyak sekali cara creatifitas fotografi yang bisa anda lakukan di rumah,yang mungkin tidak kami bahas semuanya. Selamat menikmati hari-hari kalian di rumah ya. Ingat untuk tetap melakukan social distancing dan menjaga kebersihan dan kesehatan tubuh!

Jakarta school of photography

WA 0858 8175 0095

www.jsp.co.id

Follow ig : https://www.instagram.com/sekolahphoto

Follow fb : https://www.facebook.com/Jspschool/

0 responses on "Kreatifitas Fotografer Lulusan Jakarta School of Photography Bekerja Di Rumah"

Leave a Message

Your email address will not be published. Required fields are marked *


Copyright © 2017 - Jakarta School of Photography

Setup Menus in Admin Panel