{"id":42990,"date":"2024-06-28T08:13:00","date_gmt":"2024-06-28T01:13:00","guid":{"rendered":"https:\/\/jsp.co.id\/?p=42990"},"modified":"2024-06-28T08:13:00","modified_gmt":"2024-06-28T01:13:00","slug":"hexia-2024-jsp-foto-hunting","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/jsp.co.id\/hexia-2024-jsp-foto-hunting\/","title":{"rendered":"HEXIA 2024 JSP FOTO HUNTING"},"content":{"rendered":"

HEXIA 2024 JSP FOTO HUNTING<\/span><\/h1>\n

Fenomena memotret model memang sedang menjadi tren di kalangan fotografer, baik profesional maupun pemula. Platform seperti Instagram, TikTok, dan lain sebagainya telah menciptakan ruang bagi para fotografer untuk memamerkan karya mereka dan mendapatkan pengakuan. Foto model yang estetis dan menarik cenderung mendapatkan banyak likes dan komentar, yang dapat meningkatkan popularitas fotografer. Banyak model dan fotografer yang ingin meningkatkan portofolio mereka dengan berkolaborasi secara gratis atau dengan biaya yang lebih rendah. Ini menciptakan peluang bagi fotografer pemula untuk belajar dan berkembang. Industri fashion dan kecantikan selalu membutuhkan konten visual yang menarik. Fotografi model menjadi salah satu cara untuk mempromosikan produk dan tren fashion terbaru. Naahhhh…. kali ini team Jakarta School of Photography akan membahas seputar tentang HEXIA 2024 JSP FOTO HUNTING:\u00a0<\/span><\/p>\n

\"\"<\/a><\/span><\/p>\n

Manfaat dalam bergabung dengan komunitas fotografi\u00a0<\/strong><\/span><\/h2>\n

Indonesia memiliki banyak komunitas fotografi yang aktif dan beragam, dari yang berbasis di kota besar hingga komunitas kecil di daerah. Komunitas-komunitas ini biasanya terbuka untuk semua orang, baik pemula maupun profesional, yang memiliki minat dalam fotografi. Bergabung dengan komunitas seperti ini bisa menjadi cara yang bagus untuk belajar, berbagi pengalaman, dan mengembangkan keterampilan fotografi. Dengan bergabung dalam komunitas fotografi, Anda dapat terus belajar, tumbuh, dan berkembang dalam dunia fotografi bersama dengan orang-orang yang memiliki minat yang sama.<\/span><\/p>\n

\"\"<\/a><\/span><\/p>\n

\n
\n
\n

HEXIA 2024 JSP FOTO HUNTING<\/span><\/h2>\n

Pada Rabu 26 Juni 2024, (JPS) Jakarta School of Photography menjadi bagian dari exhibitor dari acara tersebut. Ada sekitar 30 exhibitor yang yang memamerkan jenis-jenis helikopter, juga tak ketinggalan JSP juga turut memamerkan beberapa jenis drone dan foto-foto karya alumni JSP di Booth B 18. Acara tersebut akan berlangsung selama lima hari 26-30 Juni 2024 yang berlolasi di Cengkareng Heliport, Tangerang. Naaahhh… Hexia, JSP, dan Komunitas fotografi (Padepokan Bolos Gawe) berkolaborasi mengadakan hunting foto model yang mengundang para fotografer. Hunting foto model ini sangat seru karena sang model cantik bergaya dengan latar belakang helikopter yang tentunya antusias para fotografer baik yang pemula maupun profesional menjadi bersemangat!.<\/span><\/p>\n

\"\"<\/a><\/span><\/p>\n

\"\"<\/a><\/span><\/p>\n

\"\"<\/a><\/span><\/p>\n

\n
\n
\n
\n

Banyak komunitas fotografi yang sering mengadakan kontes dan tantangan dengan tema memotret model. Ini mendorong fotografer untuk terus mencoba dan meningkatkan keterampilan mereka. Secara keseluruhan, tren ini mencerminkan bagaimana fotografi model telah menjadi bagian penting dari budaya visual modern dan membuka peluang bagi banyak orang untuk mengekspresikan kreativitas mereka. Itulah ulasan informasi dari rangkaian kegiatan acara JSP FOTO HUNTING DI HEXIA 2024, semoga bermanfaat ya sob!.<\/span><\/p>\n

Jika ingin mengikuti kursus fotografi,videografi,smartphone dan lain sebagainya bisa menghubungi kontak admin dibawah ini:<\/strong><\/span><\/div>\n
\u00a0<\/span><\/div>\n
\n
Ditulis oleh:<\/span><\/div>\n
Team Jakarta School of Photography<\/span><\/div>\n
\n
\u00a0Jakarta School of Photography<\/strong><\/span><\/div>\n
\n

\"\"
\n<\/a><\/strong>085881750095<\/strong><\/span><\/p><\/blockquote>\n<\/div>\n

\u00a0<\/span><\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n
\n

 <\/p>\n

\n
\n
\n
\n
\n
\n
\n
\n
\n
Jika membutuhkan informasi tentang sertifikasi drone,fotografi dan content creator bisa buka link dibawah ini:\u00a0<\/strong><\/span><\/div>\n
\n

https:\/\/linktr.ee\/sertifikasiindonesia<\/a><\/span><\/p>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n

\n
\n
\n
<\/div>\n
\n
<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n
\n
<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n<\/div>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

HEXIA 2024 JSP FOTO HUNTING Fenomena memotret model memang sedang menjadi tren di kalangan fotografer, baik profesional maupun pemula. Platform seperti Instagram, TikTok, dan lain sebagainya telah menciptakan ruang bagi para fotografer untuk memamerkan karya mereka dan mendapatkan pengakuan. Foto … <\/p>\n","protected":false},"author":1058,"featured_media":42999,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"_bbp_topic_count":0,"_bbp_reply_count":0,"_bbp_total_topic_count":0,"_bbp_total_reply_count":0,"_bbp_voice_count":0,"_bbp_anonymous_reply_count":0,"_bbp_topic_count_hidden":0,"_bbp_reply_count_hidden":0,"_bbp_forum_subforum_count":0,"pmpro_default_level":"","footnotes":""},"categories":[236,241],"tags":[14150,14140,14149,14081,14083,14147,14148,14146,13947],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/42990"}],"collection":[{"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/1058"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=42990"}],"version-history":[{"count":5,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/42990\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":43000,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/42990\/revisions\/43000"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/42999"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=42990"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=42990"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/jsp.co.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=42990"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}